Minggu, 16 Februari 2014

Puisi Masih Mabuk


Masih Mabuk
Oleh Luh Arik Sariadi

Di luar damar, cahaya samar bebukitan bercakap
arak dan asap di luar samar, sehelai daun diinjak
bergetar reranting seperti berteriak lebur semak
dan serangga mabuk di luar semak,
kau dan aku mengabur
seolah bebukitan diam dalam gemuruh

bebatuan kecil jatuh bisu
pada takdir kita dalam pertapaan,
 perang antara asap dan dingin
Kau nasihati aku duduk tanpa siksa
sedang aku mendaki bukit
daun-daun rapuh dalam jebakmu

 kau dan aku mengantuk
meneguk arak bagai embun
menghirup asap kasmaran
suara samar,
anak-anak teriak
sungai sudah sujud
semak dan serangga masih mabuk

Singaraja 2 Mei 2013 

20 komentar:

  1. Nama : I Putu eka suarsana
    Kela :x dpib 1
    No :14

    Tema :kepasrahan terhadat kesembrawutan keadaan alam sekitar
    Suasana : memiliki suasana sedih dan memprihatinkan
    Pilihan kata : menggunakan kata-kata perumpamaan contoh seolah bebukitan diam dalam gemuruh
    Gaya bahasa : menggunakan kata kata yang memiliki makna sebuah penyesalan
    Rima :memiliki rima yang menekankan tentang ke kecewaan dan kepasrahan yang daoat membuat pendengarnya akan ikut merasakan kesedihan
    Ritme : memiliki ritme atau dinamika dari rendah-tinggi-rendah

    BalasHapus
  2. Nama : Gede suardika
    No : 10
    Kelas : X DPIB 1

    Puisi " Masih Mabuk "
    1.Suasana pembaca setelah membaca puisi tersebut adalah : Gelisah
    2.Tema puisi itu : Penyesalan
    3.Makna puisi itu : Seseorang yang memiliki penyesalan dan keprihatinan
    4.Hal - hal yang harus diperhatikan dalam membaca:
    - intonasi yang tepat
    - pengekspresiannya
    5.Pengimajian puisi itu : Melalui perasaan
    6.Kata konkret : Berteriak dan bergemuruh
    7.Rima puisi tersebut : memiliki rima yang menekankan tentang ke kecewaan

    BalasHapus
  3. Nama:Luh Maya Budi astuti
    Kelas:x DPIB1
    No: 26
    Suasana: memiliki suasana sedih
    Tema: kepasrahan seseorang dalam menghadapi keadaan sekitarnya
    Ritme :memiliki ritme yang mengandung kepasrahan seseorang
    Perwajahan saaat membaca puisi: saat membaca puisi tersebut wajah sang pembaca dalam keadaan gelisah atau pasrah
    Kata konkret:Berteriak dan bergemuruh

    BalasHapus
  4. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  5. Nama: Komang Pendi
    No. :24
    Kelas: X DPIB 1



    Puisi Masih Mabuk

    1.Suasana jiwa pembaca setelah membaca puisi masih mabuk adalah sedih
    2. Tema dari puisi masih mabuk adalah menggunakan tema bencana alam,karena kerusakan lingkungan sekitar
    3. Pilihan kata pada puisi masih mabuk adalah menggunakan berbagai jenis majas seperti: majas personifikasi,hiperbola,dan metafora (Meneguk arak bagai embun)
    4. Gaya bahasa yang digunakan yaitu menggunakan kata–kata yang mengandung makna kesedihan karena kerusakan lingkungan
    5. Rima yang digunakan yaitu rima bersajak AABB (Diluar damar cahaya samar,sehelai daun diinjak,bergetar ranting seperti berteriak).
    6. Ritme yang digunakan ialah memiliki ritme atau intonasi tinggi rendah,panjang pendek,keras lembut ucapan dalam membaca puisi masih mabuk.

    BalasHapus
  6. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  7. Nama :Gede Andika Pratama Putra
    No :3
    Kelas:x DPIB1


    1.Tema :kepasrahan
    2.suasana:memiliki suasana sedih
    3.makna dalam puisi itu
    adalah:seseorang yang menyesal
    4.hal-hal yang harus di perhatikan dalam puisi itu yaitu:
    A.intonasinya harus tepat
    B.Eskpresinya harus sesuai dengan penyajian dalam puisi itu
    5.kata konkret dalam puisi itu
    adalah:berteriak dan bergerumuh
    6.Rima:memiliki rima yang menekankan
    tentang kekecewaan
    7.Ritme:memiliki ritme redah,tinggi dalam pembacaan.

    BalasHapus
  8. Nama :Kadek Surya Dwipa Andika
    No :20
    Kelas:X DPIB1

    1.Tema:Kepasrahan terhadap alam sekitar
    2.Suasana:Memili Me suasana yang sedih dan gelisah
    3.Makna puisi itu:seseorang yang memiliki penyesalan
    4.Hal hal yang harus di perhatikan dalam puisi itu adalah:A.Intonasi harus tepat
    B.Expresi harus sesusa dengan penyajian puisi tersebut
    5.Penginjilan puisi itu:Melali perasaan dalam dirinya
    6.Kata konkret dalam puisi itu adalah: Berteriak dan berterima
    7.Rima puisi tersebut:memiliki Rima yang menekankan tentang kekecewaan
    8.Ritme:memiliki ritme yang rendah dan tinggi dalam pembacaan puisi tersebut

    BalasHapus
  9. Nama:Ketut Sudiarta
    No :21
    Kelas :X Dpib 1


    1.Tema:Kepasrahan
    2.Suasana:memiliki suasana
    sedih dan gelisah terhadap
    keadaan disekitaraannya
    3.Makna dalam puisi itu adalah:
    Seseorang yang mengalami
    penyesalan dibalik keadaannya
    4.Hal-hal yang harus
    diperhatikan dalam puisi itu
    yaitu : A.Intonasi yang tepat
    B.mimik wajah yang
    sesuai dengan isi
    puisi tersebut
    5.Pengimajian puisi itu :
    melalui sebuah perasaan
    yang mendalam
    6.kata konkret dalam puisi itu:
    Berteriak dan Bergemuruh
    7.Rima :memiliki rima yang
    menekankan tentang penyesalan
    dan kekecewaannya
    8.Ritme :memiliki ritme rendah
    atau Dinamika dari
    rendah- tinggi-rendah

    BalasHapus
  10. Nama : gede rendi aditia
    Kelas : x dpib 1
    Absen : 8


    1. Tema puisi : penyesalan terhadap keadaan alam sekitar
    2. Suasana : memprihatinkan
    3. Makna puisi : seorang yang memiliki penyesalan dan kepasrahan terhadap keadaan alam
    4. Ritme : memiliki ritme yg rendah , tinggi , rendah
    5. Rima : memiliki rima tentang kepasrahan , kesedihan dan penyesalan
    6. Kata konkret : berteriak dan bergemuruh

    BalasHapus
  11. Nama : Komang Suhendra Irawan
    No : 25
    Kelas: X DPIB 1


    1.Suasana pembaca setelah membaca puisi tersebut adalah gundah
    2.Tema puisi tersebut adalah kekacauan
    3.Makna puisi tersebut adalah seseorang yang memiliki hati yang kacau
    4.Hal-hal yang harus diperhatikan dalam membaca:
    -Intonasi yang tepat
    -Pengekspresian harus sesuai dengan penyajian puisi
    5.Pengimajian puisi itu melalui perasaan
    6.Kata konkret:Berteriak dan bergemuruh
    7.Rima puisi tersebut memiliki rima yang menekankan hati yang sangat gundah
    8.Ritme puisi tersebut rendah

    BalasHapus
  12. Nama: Gede Antonio Trinidad
    Kelas: X DPIB 1
    No : 04

    Puisi “Masih Mabuk”
    1.Tema puisi: Kekhawatiran terhadap lingkungan sekitar.
    2. Suasana pembaca: Khawatir dan sedih.
    3. Persajakan/rima : Memiliki rima tentang kesedihan,khawatir,penyesalan.
    4. Ritme : Memiliki ritme tinggi & rendah.
    5. Pengimajian : Pengimajian puisi tersebut melalui perasaan.
    6. Kata konkret : “Berteriak dan bergemuruh”
    7. Makna Puisi : Seseorang yang memiliki perasaan khawatir dan sedih terhadap apa yang terjadi di lingkungan sekitarnya.
    8. Hal-hal yang harus diperhatikan dalam membaca puisi tersebut :
    A. Intonasi yang tepat saat membaca puisi tersebut.
    B. Ekspresi wajah harus sesuai dengan isi puisi tersebut.

    BalasHapus
  13. NAMA : NI MADE FEBRY SUKARENI
    NO : 30
    KELAS : X DPIB1
    PUISI MASIH MABUK
    1. Suasana jiwa pembaca setelah membaca puisi masih mabuk adalah sedih
    2. Tema dari puisi masih mabuk adalah kepasrahan seseorang dalam menghadapi keadaan di sekitarnya
    3.Makna dari puisi masih mabuk yaitu penulis ingin menyampaikan kegelisahan yang dialami dalam kehidupanya dan ingin berbagi pengalaman hidup yang dia alami untuk menjadi cerminan bagi orang lain
    4.Hal- hal yang harus diperhatikan dalam membaca puisi masih mabuk adalah pengepresiannya,intonasi yang tepat,dan lafal yang jelas
    5.Pengimajian pembaca adalah perasaan
    6.Kata konkret dalam puisi masih mabuk adalah berteriak
    7.Rima puisi adalah menekankan tentang kekecewaanya yang dialami

    BalasHapus
  14. NAMA : Putu Yana Ardi Putra
    NO : 33
    Kls : X DPIB 1
    Puisi "Masih Mabuk
    Tema :kesedihan yang sangat dalam
    Suasana : memiliki suasana sedih dan terharu
    Pilihan kata : menggunakan majas hiperbola contohnya sungai sudah sujud
    Gaya bahasa :menggunakan kata-kata yang memiliki makna sebuah kesedihan
    Rima : memiliki rima silang (abab)
    Ritme: memiliki ritme atau dinamika rendah

    BalasHapus
  15. Nama : Putu Yana Ardi Putra
    No : 33
    KLS : X DPIB 1
    Puisi "Masih Mabuk"
    1 Tema :kesedihan yang sangat dalam
    2 Suasana : memiliki suasana sedih dan terharu
    3 Pilihan kata : menggunakan majas hiperbola contohnya sungai sudah sujud
    4 Gaya bahasa :menggunakan kata-kata yang memiliki makna sebuah kesedihan
    5 Rima : memiliki rima silang (abab)
    6 Ritme: memiliki ritme atau dinamika rendah

    BalasHapus
  16. Nama:kadek mahesha purwa sanjaya
    Nomor:18
    Kelas: x DPIB 1


    Puisi "Masih Mabuk"
    Tema:pasrah terhadap keadaan alam sekitar
    Suasana hati seorang pembaca adalah pasrah
    Makna: ingin berbagi pengalaman kepada orang lain
    Hal-hal yang harus diperhatikan:Ekspresi, intonasi yang tepat dah vokal yang jelas
    Kata konkret dari puisi tersebut adalah berteriak
    Pengimajian: dengan perasaan
    Ritme: tinggi dan rendah
    Rima:Rima silang atau abab

    BalasHapus
  17. Nama : Kadek Nisa Pebriani
    Kelas : X DPIB 1
    No : 19

    Suasana dalam puisi Mabuk adalah Gundah
    Tema : kekecewaan
    Makna puisi tersebut kecewa dan menyesal akan alam
    Pengimajian : melalui pengelihatan, pendengaran,perasaan.
    Hal yang harus diperhatikan adalah Suara yang jelas dan mimik yang sesuai.
    Rima : Intonasi Menekan,tegas,tinggi, dan rendah
    Kata konkret : Bergetar,pertapaan

    BalasHapus
  18. Nama :Komang gandamana wijaya
    Kelas :x DPIB 1
    No : 12
    Suasana pembaca setelah membaca puisi tersebut adalah gundah

    Makna puisi tersebut kecewa dan menyesal
    Rima adalah memiliki rima silang (abab)
    Ritme adalah memiliki ritme atau dinamika rendah
    Gaya bahasa adalah menggunakan kata-kata yang memiliki makna sedihan

    BalasHapus
  19. Nama.:M.Helmi Sofiyan Haris
    No. :28
    Kelas:X Dpib1
    Puisi:masih mabuk
    Tema:kepasrahan
    Makna puisi itu:seseorang yang menyesal & kecewa
    Hal yang harus diperhatikan pada puisi itu adalah:A.intonasinya harus tepat
    B.mimik/ekspresi harus sesuai dengan isi puisi itu
    Kata konkret:berteriak & bergemuruh
    Rima:memiliki rima yang menekankan pada kekecewaan seseorang
    Ritme:memiliki ritme tinggi-rendah

    BalasHapus
  20. Nama:made ayu wirnansih
    Kelas:x dpib 1
    No:29
    1.suasana:memiliki suasana sedih dan tegang
    2.tema:keadaan lingkungan sekitar yang hancur
    3.makna:agar manusia menjaga lingkungan dengan baik
    4.hal hal yang harus di perhatikan dalam membaca puisi
    -vokal
    -intonasi
    -perasaan
    5.pengimajian:melalui perasaan yang mendalam
    6.rima:rima yang diginakan yaitu keras
    7.irama:tinggi,pendek,dan keras ucapan bunyi

    BalasHapus